PT Bank Ganesha Tbk (BGTG) resmi mendapatkan izin dari Otoritas Jasa Keuangan (OJK) untuk melakukan penambahan modal lewat mekanisme rights issue.
Aksi korporasi itu dilakukan untuk memenuhi ketentuan modal inti minimum sebesar Rp 3 triliun yang tenggak waktunya ada di akhir Desember 2022 ini. Adapun Per Juni 2021, modal inti bank ini baru Rp 2,1 triliun.
BGTG akan menerbitkan saham baru 7,5 miliar lembar dengan nilai nominal Rp 100 per saham. Itu setara 45,53% dari modal ditempatkan dan disetor penuh setelah rights issue. Harga pelaksanaan rights issue BGTG dipatok Rp 120 per saham. Sehingga potensi dana yang akan diraup mencapai Rp 900 miliar jika semua rights issue terserap.
Namun, belum ada kepastian Bank Ganesha bisa meraup dana sebesar itu. Pasalnya, PT Equity Development Investmen Tbk selaku pemegang saham pengendali sudah menyatakan tidak akan menyerahkan semua haknya dalam aksi korporasi itu. Tidak akan ada pula investor yang akan bertindak sebagai pembeli siaga dalam rights issue ini. Jika terdapat sisa saham rights issue yang tidak terserap maka saham itu tak akan dikeluarkan dari portepel.
Sumber: Kontan
![]() |
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya SeginiSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!Selasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut PenopangnyaSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?Jumat, 21 Feb 2025 |
![]() |
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?Jumat, 21 Feb 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BRISKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report BVICKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental CYBRKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report RUNSKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental MNCNKamis, 23 Jan 2025 |