PT Kawasan Industri Jababeka Tbk (KIJA) mencatatkan pendapatan sekitar Rp 499,7 miliar di kuartal I-2022. Angka itu turun 22% dibandingkan realisasi di periode yang sama pada tahun 2021 yang sebesar Rp 640,5 miliar.
Raihan pendapatan itu dikontribusi oleh pembangkit listrik Rp 130,9 miliar, penjualan tanah dan rumah Rp 27,5 miliar, ruang perkantoran dan ruko Rp 6,02 miliar, tanah dan bangunan pabrik Rp 10,8 miliar serta tanah matang Rp 16,5 miliar.
Adapun, KIJA juga membukukan penurunan beban penjualan menjadi Rp 280,2 miliar dari sebelumnya Rp 402 miliar pada kuartal I-2021. Dengan demikian laba bruto perseroan sebesar Rp 219 miliar di kuartal I-2022. Setelah dikurangi beban-beban yang ada, KIJA membukukan rugi bersih periode berjalan sekitar Rp 28,8 miliar. Meskipun begitu, jumlah rugi ini lebih kecil dibandingkan kuartal I-2021 yang sebesar Rp 53,5 miliar.
Sumber: Kontan
|
Waskita Beton (WSBP) Optimistis Sambut 2025 dengan Pertumbuhan Permintaan Produk PrecastSelasa, 24 Des 2024 |
|
Rampungkan Proses PKPU, VIVA dan MDIA Perkuat Lini Bisnis DigitalSelasa, 24 Des 2024 |
|
Bakrieland Ambil Alih Aston Sidoarjo City HotelSelasa, 24 Des 2024 |
|
Fox Logger (IOTF) Fokus Inovasi Produk Kartu GPS, Patok Kenaikan Pendapatan 50% di 2025Selasa, 24 Des 2024 |
|
Manggung Polahraya (MANG) Anggarkan Capex Rp 10 Miliar di 2025Selasa, 24 Des 2024 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BBRISelasa, 24 Des 2024 |
Incidental Report TOWRSelasa, 24 Des 2024 |
Techno Fundamental GOTOSelasa, 24 Des 2024 |
Incidental Report ESSASelasa, 24 Des 2024 |
Incidental Report TOBASenin, 23 Des 2024 |