News Update >    News >    Indonesia Produksi Obat dengan Bahan Baku Lokal Mulai September 2022

Indonesia Produksi Obat dengan Bahan Baku Lokal Mulai September 2022

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

Indonesia ditargetkan mulai memproduksi secara mandiri obat-obatan yang diformulasikan dari bahan baku obat (BBO) lokal pada September 2022. 

Dirjen Farmasi dan Alat Kesehatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Rizka Andalucia menjelaskan obat-obatan yang diproduksi tersebut juga akan segera digunakan di fasilitas-fasilitas kesehatan Tanah Air.

Beberapa industri farmasi telah menyampaikan komitmen mengganti BBO impor menjadi lokal antara lain, PT Dexa Medica, PT Dipa Pharmalab, PT Phapros Tbk., PT Novell Pharmaceutical Laboratories. Kemudian, PT Pertiwi Agung, PT Otto Pharmaceutical, PT Lapi Laboratories, dan PT Meprofarm.

Dia pun berharap komitmen para pelaku industri farmasi tersebut terus berlanjut demi menjamin keberlangsungan industri BBO serta meningkatkan ketahanan pangan. Di samping itu, pemerintah akan melakukan pendampingan kepada industri farmasi dalam melakukan change source BBO untuk mewujudkan percepatan pengembangan industri farmasi Tanah Air.


Sumber: Bisnis

5 Top News Update

cover berita
Tumbuh 19,6%, Lippo Cikarang (LPCK) Raup Pendapatan Rp 691 Miliar di Kuartal II-2024
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Dampak Suku Bunga hingga Stok Minyak Mentah Turun, Harga Minyak Dunia Naik Lagi 1,7%
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
BEI Sebut Euforia Pemangkasan Suku Bunga Dorong Penguatan IHSG
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Perbesar Bisnis Non-Batu Bara, United Tractors (UNTR) Tertarik Akuisisi Tambang Mineral
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Melesat hingga Cetak Rekor Tertinggi dalam 11 Bulan, Penguatan Saham Bumi Resources (BUMI) bisa Berlanjut?
Jumat, 20 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental BTPS
Jumat, 20 Sept 2024
Incidental Report TOWR
Jumat, 20 Sept 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024