News Update >    News >    Produk Unggulan Global Sukses Solusi (RUNS) Bukukan Kenaikan Pengguna pada 2022

Produk Unggulan Global Sukses Solusi (RUNS) Bukukan Kenaikan Pengguna pada 2022

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

Produk unggulan PT Global Sukses Solusi Tbk (RUNS) mengalami kenaikan pengguna hingga 25 kali lipat dibanding tahun 2021. Produk bernama iKAS yang menyasar pasar UMKM itu juga mengalami pengembangan layanan dan perluasan jangkauan wilayah. 

Pengguna iKAS yang sebanyak 278 di tahun lalu meningkat hingga 25 kali lipat menjadi lebih dari 7.000 pengguna sepanjang tahun 2022 berjalan. Adapun potensi bisnis iKAS juga masih besar ke depan, mengingat jumlah usaha mikro di Indonesia yang mencapai 63,5 juta. 

Pada tahun 2022 ini, jangkauan iKAS juga diperluas hingga ke  Aceh, Sumatra Utara, Sumatra Barat, Riau, dan akan terus melebarkan sayap hingga ke seluruh Indonesia dan luar negeri. Asal tahu saja, di tahun 2021 pengguna iKAS terbatas di Banten, Jawa Barat, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jawa Tengah, dan Jawa Timur. 

Pertumbuhan pengguna itu ditopang oleh pandemi Covid-19 yang berdampak pada UMKM. Sepenelusuran manajemen, sebesar 82,9% UMKM mengalami dampak negatif, sementara 5,9% lainnya mengalami dampak positif. Adapun salah satu upaya yang dilakukan UMKM agar bertahan di tengah pandemi dengan melakukan percepatan peralihan UMKM menuju digitalisasi.  


Sumber: Kontan

5 Top News Update

cover berita
Baru Diakuisisi, Dima Group langsung Ketiban Dividen Interim Kurniamitra (KMDS)
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
BEI Luncurkan Single Stock Futures Pekan Depan
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
Resmi Dibuka, Ini yang Baru di CMSE 2024 Pasar Modal
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
WSBP Optimistis Rampungkan Suplai Proyek LRT Jakarta Fase 1B Velodrome-Manggarai pada September 2025
Kamis, 07 Nov 2024
cover berita
Indosat (ISAT) dan Ericsson Luncurkan Platform Monetisasi Digital Pertama di Dunia
Kamis, 07 Nov 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental PTRO
Jumat, 08 Nov 2024
Incidental Report SCMA
Jumat, 08 Nov 2024
Techno Fundamental GZCO
Rabu, 06 Nov 2024
Incidental Report Pemilu AS
Rabu, 06 Nov 2024
Techno Fundamental LSIP
Rabu, 06 Nov 2024