Presiden Joko Widodo menunjukkan aksinya makin gencar mendukung perkembangan industri kendaraan listrik di Indonesia. Salah satu perusahaan tambang nikel, sebagai bahan baku baterai, PT Vale Indonesia Tbk (INCO) siap memberikan dukungan.
CEO INCO Febriany Eddy mengatakan salah satu proyek yang akan menjadi pendukung rencana pemerintah pada proyek kendaraan listrik adalah Proyek Pomalaa, yang akan digarap bersama perusahaan asal China, Shejiang Huayou Cobalt Company (Huayou). Febri mengungkapkan proyek tersebut sudah mendapatkan banyak perizinan kunci, namun secara keseluruhan belum tuntas.
Terkait dengan kendaraan listri, Febri mengatakan INCO punya modal untuk itu dengan sumber daya nikel yang cukup banyak. Dalam kerja sama ini, Huayou akan membangun dan melaksanakan Proyek High Pressure Acid Leaching (HPAL) Pomalaa, dan Vale akan memiliki hak untuk mengakuisisi hingga 30 persen saham Proyek HPAL Pomalaa tersebut. Pada proyek ini, Vale juga berkomitmen untuk meminimalkan jejak karbon proyek dengan tidak menggunakan pembangkit listrik tenaga batu bara.
Sumber: Bisnis
![]() |
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya SeginiSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!Selasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut PenopangnyaSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?Jumat, 21 Feb 2025 |
![]() |
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?Jumat, 21 Feb 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BRISKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report BVICKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental CYBRKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report RUNSKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental MNCNKamis, 23 Jan 2025 |