News Update >    News >    Rencana Bank Jago (ARTO) Setelah Jerry Ng Jadi Pengendali BFIN

Rencana Bank Jago (ARTO) Setelah Jerry Ng Jadi Pengendali BFIN

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

Masuknya Jerry Ng sebagai pemegang saham pengendali bersama-sama dari PT BFI Finance Tbk (BFIN), akan memperkuat kolaborasi antara PT Bank Jago Tbk (ARTO) dengan BFI Finance. Sejumlah produk inovatif disiapkan keduanya untuk memberikan manfaat lebih kepada masing-masing nasabah. 

Direktur Kepatuhan/Sekretaris Perusahaan Bank Jago Tjit Siat Fun mengatakan selama ini perseroan telah berkolaborasi dengan BFI Finance dalam penyaluran kredit dengan skema partnership lending. Skema ini merupakan cara yang efektif bagi Bank Jago untuk memberikan pembiayaan kepada nasabah dengan mendatangi mereka yang berada dalam ekosistem mitra, termasuk BFI Finance. Ke depannya, dia berharap kolaborasi Bank Jago dan BFI Finance makin dalam dan berdampak positif baik bagi Bank Jago dan BFI Finance.

Dengan kolaborasi ini, Bank Jago dan BFI Finance dapat bersama-sama menyediakan produk dan layanan dengan semangat yang sama. Manfaat tersebut bisa meliputi layanan pembayaran, seperti pembayaran cicilan, melalui Jago App dengan berbagai kemudahan dan kecepatan serta pengaturan otomatis setiap bulannya.


Sumber: Bisnis

5 Top News Update

cover berita
Penerbitan Perdana Obligasi Paradise Indonesia (INPP) Oversubscribed Dua Kali Lipat
Jumat, 10 Jan 2025
cover berita
Hapus Marketplace Fisik, BEI Tanyakan Soal Dana IPO BUKA
Jumat, 10 Jan 2025
cover berita
Raja Roti Cemerlang Bidik Peningkatan Penjualan Dengan Adanya Program Makan Bergizi Gratis
Jumat, 10 Jan 2025
cover berita
Fore Coffee DIkabarkan Proses IPO Saham, Begini Kata Manajemen BEI
Kamis, 09 Jan 2025
cover berita
Bukalapak (BUKA) Tutup Layanan Marketplace, Kas Bersih Tersisa Rp 11,36 Triliun
Rabu, 08 Jan 2025
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental IRRA
Jumat, 10 Jan 2025
Incidental Report GIAA
Jumat, 10 Jan 2025
Techno Fundamental HOKI
Kamis, 09 Jan 2025
Incidental Report PTBA
Kamis, 09 Jan 2025
Techno Fundamental SSIA
Rabu, 08 Jan 2025