News Update >    News >    Pelita Samudera (PSSI) Gencar Diversifikasi Agar Kinerja Melaju Kencang

Pelita Samudera (PSSI) Gencar Diversifikasi Agar Kinerja Melaju Kencang

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Pelita Samudera Shipping Tbk (PSSI) bertekad memperkuat diversifikasi usaha pada segmen non-batu bara. Bahkan perseroan menargetkan segmen baru tersebut mampu berkontribusi hingga 50% dalam jangka panjang.

Direktur Utama Pelita Samudera Shipping Iriawan Ibarat menjelaskan, tahun 2025, perseroan memproyeksikan pendapatan dari segmen non-batu bara dapat menyumbang hingga 50% dari total pendapatan. Hal itu sejalan dengan kebutuhan pengangkutan beberapa komoditas seperti nikel dan klinker semen yang permintaannya sedang meningkat.

Selain itu, rencana diversifikasi Pelita Samudera Shipping juga didukung oleh peningkatan kontribusi segmen dari tahun ke tahun. Tercatat dari periode 2020 hingga 2021, segmen kapal curah besar juga tunda dan tongkang mengalami peningkatan kontribusi 17% dan 3%.

Perseroan memproyeksikan tahun ini segmen batu bara masih mendominasi pendapatan, karena pengangkutan batu bara masih marak dan memberikan keuntungan yang besar sejalan dengan harga dan kebutuhanya yang masih cukup tinggi. Segmen ini diproyeksi berkontribusi hingga 70% dari total pendapatan 2022.


Sumber: Investor Daily

5 Top News Update

cover berita
Sarana Menara (TOWR) Rights Issue Rp 9 Triliun
Rabu, 18 Sept 2024
cover berita
Transaksi Saham Singaraja (SINI) Dibuka Kembali, Manajemen Ungkap Target Operasi dan Kinerja
Rabu, 18 Sept 2024
cover berita
Infrastruktur Pipa dan Beyond Pipeline Gas Bumi Jadi Skema Andalan Perusahaan Gas Negara (PGAS)
Rabu, 18 Sept 2024
cover berita
Guna Beli Barang, Erajaya (ERAA) Raih Perpanjang Kredit Jumbo
Rabu, 18 Sept 2024
cover berita
Ini Rencana Bisnis Perusahaan Gas Negara (PGAS) 2025-2027
Rabu, 18 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report JSMR
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental ASII
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report Nikel
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental WIFI
Jumat, 13 Sept 2024