News Update >    News >    Ekspansif di Kuartal I/2022, Emiten RS Bunda (BMHS) Kucurkan Modal Rp300 Miliar Lebih

Ekspansif di Kuartal I/2022, Emiten RS Bunda (BMHS) Kucurkan Modal Rp300 Miliar Lebih

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Bundamedik Tbk (BMHS) telah melakukan belanja modal sebesar Rp330 miliar pada tahun ini. Perseroan juga menganggarkan hingga Rp15 miliar untuk ekspansi teknologi informasi. 

Managing Director Bundamedik Nurhadi Yudiyantho menjelaskan perseroan telah mengakuisisi 3 rumah sakit pada kuartal I/2022 dengan belanja modal hingga Rp300 miliar. Perseroan sudah merampungkan peletakan batu pertama pembangunan Rumah Sakit Bunda di Bekasi. Sebagai proyek multiyears hingga 2023, perseroan menganggarkan Rp30 miliar dalam pembangunan RS baru tersebut tahun ini.

BMHS juga meningkatkan pengalaman pelanggan dengan mengintegrasikan data digital yang dimiliki sekaligus meluncurkan pelayanan digital berbasis web. Adapun, belanja modal yang telah dikeluarkan terutama berasal dari kas internal dan kredit perbankan yang sudah mendapatkan komitmen dari PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) hingga Rp1 triliun.


Sumber: Bisnis

5 Top News Update

cover berita
Lippo Karawaci (LPKR) Jadi Minoriitas, Siloam (SILO) Kini Dikendalikan Perusahaan Asal Singapura
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Kurangi Utang dan Penyelesaian Wajib, Lippo Karawaci (LPKR) Jual Sebagian Saham Siloam Hospitals (SILO)
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Suku Bunga Dipangkas, Harga Minyak Dunia Tergelincir
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
BI Rate Dipangkas, Saham BTN (BBTN) Melesat Ungguli Saham Bank Besar Lainnya
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Asia Digital Engineering Jalin Investasi Bersama dengan Garuda Maintenance (GMFI)
Kamis, 19 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report JSMR
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental ASII
Rabu, 18 Sept 2024