News Update >    News >    Gajah Tunggal (GJTL), Multistrada (MASA) dan Produsen Ban Lokal Dikepung Impor China

Gajah Tunggal (GJTL), Multistrada (MASA) dan Produsen Ban Lokal Dikepung Impor China

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Ban Indonesia (APBI) Aziz Pane mengatakan sekitar 80 persen komoditas ban yang beredar di Indonesia merupakan produk impor. Aziz mengungkapkan saat ini dari sebanyak 80 persen komoditas ban yang beredar tersebut merupakan impor yang sebagian besar berasal dari China dan India dengan 87 merek.

Kalau tidak diatur, situasi ini bisa berdampak negatif terhadap perusahaan dalam negeri seperti PT Gajah Tunggal Tbk (GJTL), dan PT Multistrada Arah Sarana (MASA). Terkait dengan hal itu, dia pun mendesak pemerintah agar mengaktifkan fungsi Kementerian Perindustrian terkait dengan impor, terkhusus untuk komoditas ban jadi.


Sumber: Bisnis

5 Top News Update

cover berita
Baru Diakuisisi, Dima Group langsung Ketiban Dividen Interim Kurniamitra (KMDS)
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
BEI Luncurkan Single Stock Futures Pekan Depan
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
Resmi Dibuka, Ini yang Baru di CMSE 2024 Pasar Modal
Jumat, 08 Nov 2024
cover berita
WSBP Optimistis Rampungkan Suplai Proyek LRT Jakarta Fase 1B Velodrome-Manggarai pada September 2025
Kamis, 07 Nov 2024
cover berita
Indosat (ISAT) dan Ericsson Luncurkan Platform Monetisasi Digital Pertama di Dunia
Kamis, 07 Nov 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental PTRO
Jumat, 08 Nov 2024
Incidental Report SCMA
Jumat, 08 Nov 2024
Techno Fundamental GZCO
Rabu, 06 Nov 2024
Incidental Report Pemilu AS
Rabu, 06 Nov 2024
Techno Fundamental LSIP
Rabu, 06 Nov 2024