News Update >    News >    PLTS di Pabrik Sariguna Primatirta (CLEO) Ditargetkan Beroperasi Tahun Ini

PLTS di Pabrik Sariguna Primatirta (CLEO) Ditargetkan Beroperasi Tahun Ini

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Sariguna Primatirta Tbk (CLEO) terus berupaya dalam meningkatkan aspek Environmental, Social, and Governance (ESG) untuk penggunaan energi yang lebih bersih dan keberlangsungan perusahaan yang sejalan dengan pelestarian lingkungan. 

Salah satu upaya yang dilakukan CLEO adalah menggunakan energi alternatif yang ramah lingkungan berupa Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Atap yang akan di pasang di 8 pabrik CLEO yang tersebar di Pulau Jawa.

Melisa Patricia, Wakil Direktur Utama CLEO mengatakan, pemasangan PLTS Atap ini merupakan salah satu komitmen CLEO dalam mempercepat tercapainya net zero carbon emission 2060 di mana CLEO melihat bahwa penggunaan energi baru dan terbarukan (EBT) semakin gencar dilakukan.

Pemasangan PLTS Atap merupakan salah satu cara ideal CLEO dalam mempercepat tercapainya target bauran EBT sebesar 23% di tahun 2025 dan meningkatkan efisiensi energi yang bermuara pada penurunan biaya operasional perusahaan. Hingga saat ini, pemasangan PLTS Atap CLEO telah mencapai progres 25% dan tengah memasuki tahap pemasangan inverter setelah selesainya memasang modul PV (Photovoltaic). 


Sumber: Kontan

5 Top News Update

cover berita
Badai Francine Hantam Teluk Meksiko, Harga Minyak Naik 2%
Jumat, 13 Sept 2024
cover berita
Suspensi Dicabut Hari Ini, Pantau Gerak Saham MLPT, HOMI dan FMII
Jumat, 13 Sept 2024
cover berita
Waskita Toll Road Kucurkan Pinjaman ke Anak Usaha Rp 270 Miliar
Jumat, 13 Sept 2024
cover berita
PGN (PGAS) Gandeng ITDC, Kembangkan Jargas di Industri Pariwisata
Jumat, 13 Sept 2024
cover berita
KSEI dan CDS Sri Lanka Teken MoU Pengembangan Pasar Modal Asia Pasifik
Jumat, 13 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental WIFI
Jumat, 13 Sept 2024
Incidental Report LTLS
Jumat, 13 Sept 2024
Techno Fundamental AMRT
Rabu, 11 Sept 2024
Incidental Report LPGI
Rabu, 11 Sept 2024
Techno Fundamental ADHI
Rabu, 11 Sept 2024