News Update >    News >    Direkomendasikan Beli, Begini Prospek Saham M Cash (MCAS)

Direkomendasikan Beli, Begini Prospek Saham M Cash (MCAS)

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

JAKARTA, investor.id - PT M Cash Integrasi Tbk (MCAS) direkomendasikan beli dengan target harga bervariasi oleh BRI Danareksa Sekuritas dan Trimegah Sekuritas. Target harga tersebut menggambarkan potensi berlanjutnya pertumbuhan kinerja keuangan perseroan ke depan.

BRI Danareksa Sekuritas merekomendasikan beli saham MCAS dengna target harga Rp 19.000. 

Target tersebut mempertimbangkan kemampuan perseroan untuk menarik lebih banyak start-up bergabung dalam ekosistemnya untuk mendongkrak GMV start-up tersebut. Perseroan jug tidak perlu mengeluarkan dana besar untuk menarik minat lebih banyak perusahaan bergabung ke dalam ekosistemnya.



5 Top News Update

cover berita
Lippo Karawaci (LPKR) Jadi Minoriitas, Siloam (SILO) Kini Dikendalikan Perusahaan Asal Singapura
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Kurangi Utang dan Penyelesaian Wajib, Lippo Karawaci (LPKR) Jual Sebagian Saham Siloam Hospitals (SILO)
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Suku Bunga Dipangkas, Harga Minyak Dunia Tergelincir
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
BI Rate Dipangkas, Saham BTN (BBTN) Melesat Ungguli Saham Bank Besar Lainnya
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Asia Digital Engineering Jalin Investasi Bersama dengan Garuda Maintenance (GMFI)
Kamis, 19 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report JSMR
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental ASII
Rabu, 18 Sept 2024