News Update >    News >    Samudera Indonesia (SMDR) Tunda RUPSLB Persetujuan Stock Split

Samudera Indonesia (SMDR) Tunda RUPSLB Persetujuan Stock Split

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Samudera Indonesia Tbk (SMDR) menunda rapat umum pemegang saham luar biasa (RUPSLB) terkait mata acara persetujuan pemecahan saham perseroan. Semula, RUPSLB itu akan diadakan pada 29 Juni 2022.

Direktur Kepatuhan dan Sekretaris Perusahaan Samudera Indonesia F Helianti Sastrosatomo menambahkan bahwa agenda rapat dan hal-hal lain yang tidak mengalami perubahan, termasuk pelaksanaan rapat umum pemegang saham tahunan akan tetap dilaksanakan. Sebelumnya, Samudera Indonesia mengumumkan rencana melaksanakan pemecahan nilai nominal saham (stock split) 1:10.

Pertimbangan manajemen atas rasio pemecahan saham 1:10 di antaranya untuk meningkatkan likuiditas perdagangan saham dan menjadikan harga saham menjadi lebih terjangkau bagi para investor ritel. Hal itu, terbukti pada aksi korporasi pemecahan saham perseroan yang pernah dilakukan di tahun 2017 dengan rasio 1:20. Di mana, volume perdagangan harian saham perseroan meningkat dari rata-rata 2 juta transaksi saham per hari menjadi 6 juta transaksi saham per hari.


Sumber: Investor Daily

5 Top News Update

cover berita
Lippo Karawaci (LPKR) Jadi Minoriitas, Siloam (SILO) Kini Dikendalikan Perusahaan Asal Singapura
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Kurangi Utang dan Penyelesaian Wajib, Lippo Karawaci (LPKR) Jual Sebagian Saham Siloam Hospitals (SILO)
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Suku Bunga Dipangkas, Harga Minyak Dunia Tergelincir
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
BI Rate Dipangkas, Saham BTN (BBTN) Melesat Ungguli Saham Bank Besar Lainnya
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Asia Digital Engineering Jalin Investasi Bersama dengan Garuda Maintenance (GMFI)
Kamis, 19 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report JSMR
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental ASII
Rabu, 18 Sept 2024