News Update >    News >    Supra Boga Lestari (RANC) Perkenalkan Brand Baru Pasarina by Ranch Market

Supra Boga Lestari (RANC) Perkenalkan Brand Baru Pasarina by Ranch Market

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Supra Boga Lestari Tbk (RANC) perkenalkan brand baru Pasarina by Ranch Market di Sarinah, Jakarta. Brand tersebut merupakan supermarket lokal premium pertama di Indonesia yang mengadaptasi  metaverse dengan konsep unik dan berbeda.

Chief of Merchandising and Marketing Officer Supra Boga Lestari (RANC) Maria Suwarni mengatakan, Pasarina mengangkat produk lokal berkualitas tinggi serta siap memberikan pengalaman berbelanja menarik melalui interaksi digital dengan nuansa budaya dan tradisi Indonesia, sebuah pengalaman berbelanja baru bagi masyarakat Indonesia.

Pasarina mengusung konsep Traditional Meet Modern, dimana produk lokal akan bersanding dengan produk impor pilihan. Beberapa contoh produk lokal yang ditampilkan adalah aneka teh daun, kecap, bumbu, jamu dan banyak lagi. Coklat asal Kupang, Nusa Tenggara Timur merupakan satu contoh distingtif bahwa belum banyak yang tahu Kupang menghasilkan coklat berkualitas dengan packaging menarik.

Sebagai pionir brand metavese di Indonesia, di Pasarina masyarakat akan merasakan exciting new experience lewat interaksi digital menggunakan teknologi AI (Artificial Intelligence) dengan aplikasi Trust Live. Fitur brand metaverse Trust Live ini di-develop dan dipersiapkan khusus oleh Metaverse Studio Indonesia untuk RANC Group. Sebagai bagian dari Blibli.com, virtual shopping produk Pasarina dapat dilakukan dengan mudah di portal e-commerce Blibli.com.


Sumber: Investor Daily

5 Top News Update

cover berita
Lippo Karawaci (LPKR) Jadi Minoriitas, Siloam (SILO) Kini Dikendalikan Perusahaan Asal Singapura
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Kurangi Utang dan Penyelesaian Wajib, Lippo Karawaci (LPKR) Jual Sebagian Saham Siloam Hospitals (SILO)
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Suku Bunga Dipangkas, Harga Minyak Dunia Tergelincir
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
BI Rate Dipangkas, Saham BTN (BBTN) Melesat Ungguli Saham Bank Besar Lainnya
Kamis, 19 Sept 2024
cover berita
Asia Digital Engineering Jalin Investasi Bersama dengan Garuda Maintenance (GMFI)
Kamis, 19 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024
Incidental Report JSMR
Rabu, 18 Sept 2024
Techno Fundamental ASII
Rabu, 18 Sept 2024