CIMB Niaga Auto Finance (CNAF) terus memacu kinerjanya hingga akhir tahun ini. CNAF mematok pertumbuhan realisasi kredit sebesar 10% hingga 15% dari realisasi kredit di akhir tahun 2022 yang diprediksi akan ditutup sebesar Rp 8 triliun.
Adapun, strategi yang telah dilakukan oleh CNAF di tahun 2022 ini antara lain dengan lebih menawarkan dari sisi layanan atau service seperti kecepatan, simplifikasi, dan transparansi. CNAF juga berfokus pada penjualan terhadap segmen nasabah yang mempunyai kekuatan keuangan terhadap goncangan ekonomi yang lebih kuat atau dengan kata lain segmen nasabah dengan profil risiko sedang dan kecil.
Presiden Direktur CNAF Ristiawan Suherman mengatakan, banyak tantangan yang akan dihadapi oleh industri multifinance di tahun 2023. Seperti risiko suku bunga pinjaman yang tinggi yang akan berdampak terhadap penurunan permintaan pembiayaan. Inflasi yang tinggi juga akan berisiko terhadap tingkat gagal bayar nasabah yang meningkat. Selain itu, multifinance juga dihadapkan pada risiko ketersediaan unit kendaraan yang akan dibiayai dikarenakan kelangkaan part micro chip.
Semua hal tersebut, menjadi beberapa tantangan yang cukup besar di tahun 2023 mendatang. Walaupun bila dilihat dari sisi oportunity masih besar harapan di tahun 2023 melihat laju pertumbuhan ekonomi Indonesia yang masih memperlihatkan penguatan.
Sumber: Kontan
![]() |
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya SeginiSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!Selasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut PenopangnyaSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?Jumat, 21 Feb 2025 |
![]() |
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?Jumat, 21 Feb 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BRISKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report BVICKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental CYBRKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report RUNSKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental MNCNKamis, 23 Jan 2025 |