News Update >    News >    Honda Catat Peningkatan Penjualan Mobil Sebesar 34 Persen hingga Oktober 2022

Honda Catat Peningkatan Penjualan Mobil Sebesar 34 Persen hingga Oktober 2022

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Honda Prospect Motor (HPM) mencatat penjualan mobil di angka 99.983 unit per Oktober 2022.

Business Innovation and Sales & Marketing Director PT Honda Prospect Motor Yusak Billy mengatakan pencapaian tersebut meningkat 34% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu. Jenis Honda Brio masih menjadi produk terlaris HPM dengan capaian penjualan sebesar 47.306 unit sepanjang sembilan bulan terakhir. Selain Honda Brio, All New Honda HR-V dan All New Hond BR-V juga memberikan kontribusi penjualan tertinggi bagi Perusahaan.

Billy menyampaikan,di luar produk-produk tersebut pihaknya juga optimistis produk terbarunya yaitu Honda WR-V akan memberikan sumbangan penjualan yang besar bagi Honda. Mengenai peluncuran mobil hybrid tahun depan, HPM menyatakan rencananya akan meluncurkan 2 model mobil hybrid.


Sumber: Kontan

5 Top News Update

cover berita
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya Segini
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut Penopangnya
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?
Jumat, 21 Feb 2025
cover berita
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?
Jumat, 21 Feb 2025
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental BRIS
Kamis, 23 Jan 2025
Incidental Report BVIC
Kamis, 23 Jan 2025
Techno Fundamental CYBR
Kamis, 23 Jan 2025
Incidental Report RUNS
Kamis, 23 Jan 2025
Techno Fundamental MNCN
Kamis, 23 Jan 2025