News Update >    News >    Astra Honda Motor Akui Turut Terdampak Kelangkaan Semikonduktor

Astra Honda Motor Akui Turut Terdampak Kelangkaan Semikonduktor

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

PT Astra Honda Motor (AHM) mengaku merasakan pengaruh kelangkaan pasokan chip semikonduktor yang terjadi secara global.

General Manager Corporate Communication Astra Honda Motor Ahmad Muhibbudin menilai, beberapa produk motor jenis skutik entry level Honda terimbas oleh kelangkaan pasokan chip semikonduktor. Akibatnya, konsumen yang memesan produk tersebut harus mengalami inden.

Terlepas dari itu, AHM memastikan bahwa kelangkaan chip semikonduktor tidak mempengaruhi harga jual motor Honda kepada konsumen. Kalaupun ada penyesuaian harga, hal tersebut lebih dikarenakan oleh dampak kenaikan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 11% atau kenaikan harga BBM.

Muhib juga menyebut, AHM selalu berusaha mengelola pasokan chip semikonduktor yang tersedia agar dapat mempercepat pemenuhan motor yang diinginkan konsumen. 


Sumber: Kontan

5 Top News Update

cover berita
Tumbuh 19,6%, Lippo Cikarang (LPCK) Raup Pendapatan Rp 691 Miliar di Kuartal II-2024
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Dampak Suku Bunga hingga Stok Minyak Mentah Turun, Harga Minyak Dunia Naik Lagi 1,7%
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
BEI Sebut Euforia Pemangkasan Suku Bunga Dorong Penguatan IHSG
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Perbesar Bisnis Non-Batu Bara, United Tractors (UNTR) Tertarik Akuisisi Tambang Mineral
Jumat, 20 Sept 2024
cover berita
Melesat hingga Cetak Rekor Tertinggi dalam 11 Bulan, Penguatan Saham Bumi Resources (BUMI) bisa Berlanjut?
Jumat, 20 Sept 2024
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental BTPS
Jumat, 20 Sept 2024
Incidental Report TOWR
Jumat, 20 Sept 2024
Techno Fundamental HEAL
Kamis, 19 Sept 2024
Incidental Report PTBA
Kamis, 19 Sept 2024
Techno Fundamental BBNI
Rabu, 18 Sept 2024