News Update >    News >    Agung Podomoro Land (APLN) Optimistis Kinerjanya Membaik

Agung Podomoro Land (APLN) Optimistis Kinerjanya Membaik

Bagikan Informasi Ini lewat

image   image   image  
cover berita

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) menyetujui laporan keuangan tahun buku 2021 sekaligus pengunaan dana atas laba (rugi). 

Sofian Effendi, Komisaris Utama/Komisaris Independen APLN mengatakan bahwa tantangan dan tekanan bisnis yang luar biasa yang terjadi sepanjang tahun 2021 mampu dilalui dengan berbagai inisiatif dan inovasi oleh APLN. Pengembang memiliki banyak cara agar tetap produktif, sehingga dapat menjadi bagian penting dari upaya percepatan pemulihan ekonomi akibat pandemi.

Keberhasilan APLN membangun proyek properti baru dan mengembangkan proyek-proyek properti eksisting di berbagai kota selama pandemi telah ikut menggerakkan perekonomian secara nasional, termasuk di daerah. Dengan fundamental yang lebih baik dan pandemi yang semakin terkontrol, Perseroan menatap masa depan dengan penuh optimisme. Tren pemulihan ekonomi yang positif pada tahun 2022 menjadi kesempatan bagi APLN untuk meraih kinerja yang lebih baik. 


Sumber: Kontan

5 Top News Update

cover berita
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya Segini
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut Penopangnya
Selasa, 25 Feb 2025
cover berita
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?
Jumat, 21 Feb 2025
cover berita
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?
Jumat, 21 Feb 2025
Laporan Hasil Public Expose EPAC
Jumat, 05 Jan 2024
Penyampaian Prospektus LUCY
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose PPRO
Rabu, 03 Jan 2024
Penyampaian Materi Public Expose LMAS
Rabu, 03 Jan 2024
Laporan Hasil Public Expose CSMI
Rabu, 03 Jan 2024
Techno Fundamental BRIS
Kamis, 23 Jan 2025
Incidental Report BVIC
Kamis, 23 Jan 2025
Techno Fundamental CYBR
Kamis, 23 Jan 2025
Incidental Report RUNS
Kamis, 23 Jan 2025
Techno Fundamental MNCN
Kamis, 23 Jan 2025