PT Mayora Indah Tbk (MYOR) menargetkan pertumbuhan kinerja antara 10-15 persen hingga akhir tahun. Perseroan optimistis profitabilitas membaik seiring penurunan bahan baku.
Direktur Mayora Indah Wardhana Atmadja mengungkapkan perseroan telah beberapa kali menaikkan harga jual sejak 2021. Pada April 2022 pun perseroan kembali menaikkan harga. MYOR menargetkan penjualan dapat menembus Rp30,69 triliun atau naik 10 persen pada 2022 dibandingkan dengan 2021. Adapun, perkiraan optimistisnya kinerja dapat tumbuh hingga 15 persen.
Di sisi lain, perseroan juga menargetkan pertumbuhan laba bersih sebesar 8,3 persen menjadi Rp1,31 triliun pada 2022 dibandingkan dengan Rp1,21 triliun pada 2021. Hal ini seiring dengan peningkatan penjualan yang disertai kenaikan harga.
Saat ini terjadi tren penurunan harga komoditas yang menjadi bahan baku seperti gula, tepung terigu, olein, dan kopi yang naik sejak 2021 lalu. Seiring penurunan tersebut, perseroan akan memanfaatkannya dengan tidak menurunkan harga jual, sehingga ketika biaya produksi lebih rendah, margin laba bersih perseroan meningkat.
Sumber: Bisnis
![]() |
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya SeginiSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!Selasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut PenopangnyaSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?Jumat, 21 Feb 2025 |
![]() |
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?Jumat, 21 Feb 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BRISKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report BVICKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental CYBRKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report RUNSKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental MNCNKamis, 23 Jan 2025 |