PT Kencana Energi Lestari Tbk (KEEN) berencana kembali menambah portofolio pembangkit energi baru terbarukan (EBT). Dalam rencana KEEN, perusahaan akan mengembangkit 3 pembangkit EBT anyar dengan total kapasitas 200 megawatts (MW) dalam kurun waktu kurang lebih 3 tahun ke depan.
Direktur KEEN, Giat Widjaja mengatakan, estimasi kebutuhan investasi untuk 3 proyek pembangkit anyar EBT ini diperkirakan sekitar US$ 500 juta. Jika proyek jadi digarap, KEEN berencana mengandalkan kombinasi pendanaan internal dan eksternal untuk membiayai proyek ini.
Tiga pembangkit EBT baru yang akan dibangun direncanakan tersebar di Sumatera Utara dan Sulawesi Selatan. Secara terperinci, proyek-proyek tersebut terdiri atas pembangkit listrik tenaga air (PLTA) Pakkat 2 berkapasitas 35 MW di Sumatera Utara, PLTA Kalaena 75 MW, dan PLTA Salu Uro 90 MW di Sulawesi Selatan. Jika diakumulasi dengan kapasitas eksisting KEEN pada proyek berjalan maupun pembangkit eksisting, KEEN akan memiliki total kapasitas sebesar 264 MW jika ketiga proyek anyar jadi dibangun dan beroperasi.
Dengan asumsi proyek berjalan lancar, KEEN memproyeksi bisa meningkatkan pendapatan secara bertahap sampai tahun 202 nanti. Bila pendapatan di tahun 2022 diproyeksikan mencapai US$ 41,4 juta di tahun 2022, maka KEEN memproyeksi bisa membukukan pendapatan sebesar US$ 145,8 juta di tahun 2023, US$ 266,9 juta di tahun 2024, dan US$ 412,9 juta di tahun 2025.
Sumber: Kontan
![]() |
Merdeka Battery (MBMA) Teken Perjanjian Definitif Pengembangan Pabrik HPAL, Kapasitasnya SeginiSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Investor Asing Mendadak Crossing Saham BUKA dan EMTK Rp 2,81 Triliun, Eddy K Sariatmadja Beraksi!Selasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Astra Otoparts (AUTO) Catat Kenaikan Pendapatan dan Laba di 2024, Berikut PenopangnyaSelasa, 25 Feb 2025 |
![]() |
Lini Imaji (FUTR) Rilis Lompatan Laba 813% Jelang RUPS Hari Ini, Sahamnya bakal Melesat?Jumat, 21 Feb 2025 |
![]() |
Saat Harga Melesat, Dirut Sekaligus Pengendali Ini justru Borong Saham Sarana Mitra (SMIL) dari Pasar, Ada Apa?Jumat, 21 Feb 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
Techno Fundamental BRISKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report BVICKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental CYBRKamis, 23 Jan 2025 |
Incidental Report RUNSKamis, 23 Jan 2025 |
Techno Fundamental MNCNKamis, 23 Jan 2025 |