Emiten konstruksi yang belum lama ini diakuisisi pengendali PT Itama Ranoraya Tbk (IRRA) Global Dinamika Kencana, PT Nusa Konstruksi Enjiniring Tbk (DGIK) membukukan kerugian pada Semester I/2022. Kondisi ini berbalik dari periode yang sama tahun sebelumnya.
Per 30 Juni 2022 yang belum diaudit, DGIK melaporkan rugi bersih atau rugi tahun berjalan yang dapat diatribusikan kepada pemilik entitas induk Rp7,3 miliar. Catatan tersebut berbalik dari posisi laba bersih Rp180,46 juta secara year-on-year (yoy).
DGIK sebenarnya masih mengalami pertumbuhan top line. Pendapatan usaha emiten ini tumbuh 11,04 persen yoy, dari Rp163,02 miliar menjadi Rp181,09 miliar pada paruh pertama 2022. Seiring kenaikan pendapatan, beban kontrak juga meningkat menjadi Rp155,22 miliar. Namun, perseroan tetap dapat menghasilkan laba bruto yang naik dari Rp13,36 miliar menjadi Rp25,86 miliar.
Setelah akumulasi beban usaha dan beban kontrak, DGIK pun kembali mencatatkan rugi usaha walaupun menciut 40 persen dari Rp15,27 miliar pada 6 bulan pertama tahun lalu menjadi Rp9,7 miliar pada 6 bulan tahun pertama 2022. Catatan rugi ini berlanjut setelah DGIK mencatatkan kinerja kurang cemerlang dari penghasilan lain-lain.
Sumber: Bisnis
|
BEI Unsuspend Saham CMNP dan RATU, Masih Lanjutkan Penguatan?Rabu, 22 Jan 2025 |
|
Saratoga (SRTG) Targetkan 4 Anak Usahanya Melantai di BursaRabu, 22 Jan 2025 |
|
Bidik Pertumbuhan Pendapatan dan Laba 100% di 2025, Ingria Pratama (GRIA) Gencarkan IniRabu, 22 Jan 2025 |
|
BEI Unsuspend Saham Raharja Energi (RATU), masih Punya Tenaga ARA?Jumat, 17 Jan 2025 |
|
Pecahkan Rekor "All Time High", Bagaimana Proyeksi Harga XRP Selanjutnya?Jumat, 17 Jan 2025 |
Laporan Hasil Public Expose EPACJumat, 05 Jan 2024 |
Penyampaian Prospektus LUCYRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose PPRORabu, 03 Jan 2024 |
Penyampaian Materi Public Expose LMASRabu, 03 Jan 2024 |
Laporan Hasil Public Expose CSMIRabu, 03 Jan 2024 |
INCIDENTAL Report ICBPSelasa, 21 Jan 2025 |
Techno Fundamental CTRASelasa, 21 Jan 2025 |
INCIDENTAL Report LABASelasa, 21 Jan 2025 |
Techno Fundamental ESSASelasa, 21 Jan 2025 |
Techno Fundamental EMTKSelasa, 21 Jan 2025 |